Wednesday, March 16, 2011

Bagaimana reaktor loji fukushima Dai - inchi meletup.


harrazdani@ mind : dalam utusan muka depan hari ini menyatakan ' krisis nuklear meruncing' berikutan 2 logi reaktornya meletup dan memberi kesan rediasi sekitar 30 KM disekitarnya...saya postkan bagaimana  loji reaktor  ini boleh meletup secara umumnya...post ini saya dapat dari blog greenboc untuk dikongsi bersama. Bagaimana sampai terjadi kebocoran bahan radioaktif dari reaktor logi Fukushima Dai-ichi? Berikut penjelasannya:
Gambar 1: Ketika terjadi gempa bumi, batang kontrol secara automatik bekerja untuk menghentikan reaktor

Gambar 2: Meski reaktor telah mati, bahan bakar nuklear tetap menghasilkan panas. Sementara sistem pendingin, yang mengepam air pendingin ke dalam reaktor, gagal bekerja akibat gempa.

Gambar 3: Dengan berhentinya kitaran air pendingin, air di dalam reaktor mendidih dan menciptakan uap. Sementara menurunnya jumlah air di dalam reaktor menyebabkan bahan bakar nuklear perpapar dengan gas, yang membuatnya semakin panas sehingga melelehkan wadah reaktor yang terbuat dari zirkonium.

Gambar 4: Zirkonium bereaksi dengan uap, menciptakan gas hidrogen yang sangat tidak stabil. Para jurutera berupaya mengepam keluar gas hidrogen ini, namun meletup dan menghancurkan atap bangunan reaktor. Bahan radioaktif kini terlepas ke udara.

Gambar 5: Para jurutera kini menempuh langkah tak biasa dengan mengepam air laut ke dalam reaktor sebagai bahan pendingin darurat. Mereka juga menggunakan asam boronik yang boleh merosakkan reaktor.


 

1 comment:

HEROICzero said...

ah terlepas sudah. >_______________<

denga2 radiasi bergerak ke timur. yea?